SELAMAT DATANG DI
UNI-BRIDGE

Dunia Pendidikan adalah dunia yang dinamis. Dunia dengan ide dan tantangan yang segar dan baru, mengenai metoda dan sarana untuk memfasilitasi siswa/i, dalam perjalanannya menyusuri kancah pengetahuan yang luas. Sekumpulan ilmuwan dan profesional di Australia, berkumpul dan berdiskusi beberapa tahun lalu, dan memutuskan untuk mendukung dunia pendidikan, yang kemudian ditandai dengan lahirnya Uni-bridge Consortium Australia, di tahun 2008. Website ini akan memberikan informasi yang lebih dalam mengenai apa yang kami lakukan, yang kesemuanya ini diperuntukan bagi pengembangan kemanusiaan dan tentunya dunia Pendidikan. 

Uni-bridge (Pathway to 2nd year Bachelor of Business/Commerce Program)

Program ini khusus tersedia bagi siswa/i yang telah menyelesaikan SMA 3 atau Year 12, dan:

tertarik untuk melanjutkan studi ke jenjang Strata 1 di bidang bisnis

ingin mulai studi tahun 2020

berencana untuk melanjutkan studi di Australia, Singapore atau Malaysia

Hadiri seminar online untuk program ini pada:

 

Seminar ONLINE ini akan mengupas tuntas semua pertanyaan Anda mengenai program ini.

Silahkan melakukan RSVP dengan mengisi formulir di bagian kanan, dan kami akan mengirimkan undangan untuk mengikuti acara ini melalui alamat email yang Anda berikan.

 

Terima kasih.
Tim Uni-bridge

Apakah Anda tertarik untuk bergabung dengan program Uni-bridge?

Isi rincian Anda dan kami akan menghubungi Anda kembali!