SELAMAT DATANG DI
UNI-BRIDGE

Dunia Pendidikan adalah dunia yang dinamis. Dunia dengan ide dan tantangan yang segar dan baru, mengenai metoda dan sarana untuk memfasilitasi siswa/i, dalam perjalanannya menyusuri kancah pengetahuan yang luas. Sekumpulan ilmuwan dan profesional di Australia, berkumpul dan berdiskusi beberapa tahun lalu, dan memutuskan untuk mendukung dunia pendidikan, yang kemudian ditandai dengan lahirnya Uni-bridge Consortium Australia, di tahun 2008. Website ini akan memberikan informasi yang lebih dalam mengenai apa yang kami lakukan, yang kesemuanya ini diperuntukan bagi pengembangan kemanusiaan dan tentunya dunia Pendidikan. 

Webinar Uni-bridge

  • Mengenal Minat Bakat & Perilaku Anak: Strategi untuk Menentukan Jurusan Studi Lanjut
  • Strategi Memilih Universitas di Luar Negeri untuk Studi Lanjut

Sabtu, 22 Agustus 2020
09.00 - 11.00 WIB

Speakers:

  1. Sapta Dwikardana, PhD –Behavioral Analyst & Principal Advisor ALESI Indonesia
  2. Sugie J. Hambali, Drs., M.Com (Hons) –Chief Executive Officer Uni-bridge Indonesia
  3. Pertiwi Megasari, S.AP., MH – Manager Business Development & Program BJB Precious
  4. Bpk. Agus Rustandi – Kepala Sekolah SMA Alfa Centauri Bandung


Moderator:
Maryam
Manager
Uni-bridge Indonesia

 

Thank you,
Tim Uni-bridge

Apakah Anda tertarik untuk bergabung dengan program Uni-bridge?

Isi rincian Anda dan kami akan menghubungi Anda kembali!